Kamis, 02 Maret 2017

Membuat Sistem Informasi Perpustakaan Part 1 (Perancangan)



A. PENGERTIAN

Sistem informasi perpustakaan yaitu segala sistem yang menyakut tentang seluk beluk perpustakaan yang berbasis aplikasi.

B. MAKSUD & TUJUAN

Kami membuat aplikasi ini agar nantinya saat kami pulang dapat di manfaatkan di sekolah dan digunakan di perpustakaan kami yang belum menggunakan sistem informasi seperti ini.


C. TARGET PENGERJAAN

Kami mengerjakan ini ber target untuk seminggu selesai.

E. ALAT & BAHAN
  • Laptop 
  • Text Editor
  • Browser
  • Referensi
F. LANGKAH PENGERJAAN

1. Pada awal pengerjaan kami berdiskusi dan menyamakan persepsi dan pada hari selasa kami mulai membuat.

2. Dalam sistem informasi ini menggunakan database , dan kami membuat melalui phpmyadmin , dan strukturnya adalah sebagai berikut.


3. Setelah itu , kami merancang struktur file / direktori dari aplikasi yang akan kami buat. Untuk directory utama ada folder config , view , assets dan ada beberapa file juga , yaitu index.php , login.php , logout.php , proses-login.php


4. Dalam folder assets , terdapat file file yang menyangkut tentang tampilan , yaitu css , img , font , dan js.


5. Dalam folder config terdapat 2 file , yaitu db.php untuk koneksi ke databse , dan functions.php ini berisi function-function yang di pakai pada aplikasi nanti.


6. Dalam folder view terdapat banyak sekali direcroty dan file , karna ini adalah inti dari aplikasi yang akan di buat , yang berisi folder utama , dan file file utama.


Sekian dulu postingan kali ini , untuk selanjutnya akan saya postingan pada Membuat sistem informasi part 2.

Semoga Bermanfaat.,

G. KESIMPULAN

Untuk membuat suatu aplikasi memang membutuhkan perancangan yang matang dan tepat.
 

1 komentar

gan mau tanya, font dsb itu ngambilnya?


EmoticonEmoticon