Jumat, 23 Desember 2016

HTML : Membuat list pada HTML


List atau data yang berurutan kebawah merupakan tag HTML yang berfungsi untuk menampilkan data secara berurutan kebawah. Dalam penulisan HTML kita menggunakan tag <li> untuk mendefinisikan list. Dalam penggunaan list HTML ada 2 jenis tampilan list yang dapat kita gunakan yaitu ordered list dan unordered list.
  • Ordered List : Berfungsi untuk menampilkan list dalam bentuk angka. Penulisan tag HTMLnya adalah <ol>
  • Unordered List : Berfungsi untuk menampilkan list dalam bentuk bulatan atau kotak. Penulisan tag HTMLnya adalah <ul>
PENGGUNAAN ORDERED LIST
Dalam ordered list ini kita membuat urutan berupa angka, abjad atau romawi.
TypeDescription
type="1" Membuat urutan dengan default angka
type="A" Membuat urutan dengan abjad kapital / huruf balok
type="a" Membuat urutan dengan abjad kecil
type="I" Membuat urutan dengan tipe romawi dari I,II,III .. dst
type="i" Membuat urutan dengan tipe romawi dari i,ii,iii ... dst



CONTOH PENGGUNAAN ORDERED LIST
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title> ORDERED LIST </title>
</head>
<body>
<ol type="1">
<li>Belajar ordered lis</li>
<li>Tipe angka </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ol>
<ol type="A">
<li>Belajar ordered lis</li>
<li>Tipe huruf kapital </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ol>
<ol type="a">
<li>Belajar ordered lis</li>
<li>Tipe huruf kecil </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ol>
<ol type="I">
<li>Belajar ordered lis</li>
<li>Tipe romawi besar </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ol>
<ol type="i">
<li>Belajar ordered lis</li>
<li>Tipe romawi kecil </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ol>
</body>
</html>
Hasil script setelah di run
PENGGUNAAN UNARDORED 
Unardored adalah penggunaan list berupa lingkaran atau persegi berbeda dengan ordered list.

ValueDescription
disc List berbentuk lingkaran tidak memiliki lubang
circle List lingkaranL7
square List berbentuk persegi
none List tanpa penanda

CONTOH PENGGUNAAN UNARDORED
Di bawah ini adalah contoh dari penggunaan unardored list :
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title> UNDORRDERED LIST </title>
</head>
<body>
<ul type="disc">
<li>Belajar ordered list</li>
<li>Tipe angka </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ul>
<ul type="circle">
<li>Belajar ordered list</li>
<li>Tipe huruf kapital </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ul>
<ul type="square">
<li>Belajar ordered list</li>
<li>Tipe huruf kecil </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ul>
<ul type="none">
<li>Belajar ordered list</li>
<li>Tipe romawi besar </li>
<li>muhfajarshodiq.blogspot.co.id</li>
</ul>
</body>
</html>
Hasil script setelah di run
Dari ke dua contoh yang telah saya berikan sangat terlihat perbedaan dari ordered list <ol> dan unardered list <ul>. Komponen list ini sangat berguna dalam html untuk pemberian nomor atau list dalam kalimat , dan juga dapat membuat paragraf tampak menjorok.

REFERENSI : www.malesngoding.com


EmoticonEmoticon